Jasa Trucking

Pengiriman Barang

Semakin menjamurnya bisnis terutama di kota surabaya, maka bisnis ekspedisi juga tumbuh subur di kota tersebut. Sehingga konsumen sekarang di hadapkan beberapa pilihan transportasi sesuai kebutuhannya. Secara umum pengiriman barang menurut moda transortasinya di bagi menjadi 3 yaitu

  1. Transportasi darat ( truking dan kereta api )
  2. Transportasi Laut ( kapal Pelni dan Kapal Cargo )
  3. Transportasi Udara ( maskapai penerbangan )

Ketiganya memiliki kelebihan dan kekurangan masing masing mengikuti karakter moda transportasinya. Seperti contoh pengiriman lewat udara lebih cepat cuma hanya sebatas barang retail dan barang urgent saja. Pengiriman berupa cairan tentunya dilarang, sehingga pengirimannya menggunakan jasa truking darat dan laut. Begitu pula sebaliknya.

Dari Jenis barang yang di handle ada ekspedisi retail, cargo dan heavy weight. Untuk barang barang retail dan cargo bisanya menggunakan moda transport udara dan Darat. Untuk pengiriman volume besar menggunakan darat dan laut ( truk besar dan kapal cargo ). Sehingga biaya yang di keluarkan bisa sepadan dengan tujuan berkirim barang

Beberapa tips berkirim barang untuk barang retail :

  1. Packing dengan aman barang yang akan di kirim, hal ini di lakukan untuk meminimalisir kerusakan barang
  2. Berikan alamat yang jelas dan lengkap, cantumi no hp baik penerima maupun pengirim
  3. Simpan nota dan nomor resi pengiriman yang berfungsi sebagai tracking atau ada sesuatu yang di complain
  4. Asuransikan jika barang barang yang di kirim bernilai dan mahal.

Sedikit penjelasan dari Kami dalam hal berkirim barang, semoga bermanfaat

 

 

Agung Jasa Cargo surabaya

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Telp Langsung